Berita

Ponpes Al Barru gelar Webinar Hari Santri 2020
  • Oct 23, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI (KR)-Memperingati Hari Santri 2020, Ponpes Al Barru Wonogiri, Kamis (22/10), menggelar Webinar bertajuk 'Santri Sehat Indonesia Kuat' di aula lantai dua ponpes di Desa Bulusulur Wonogiri. Acara seminar secara daring … selengkapnya


Bangun partisipasi publik, PPS Sendang gelar uji publik DPS
  • Sep 22, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id—Panitia Pemungutan Suara (PPS) Sendang menggelar uji publik terkait Daftar Pemilih Sementara (DPS) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Wonogiri 2020, di kantor PKK Desa Sendang, Senin (21/9). … selengkapnya


149 warga Sendang terima Kartu Indonesia Sehat (KIS)
  • Sep 15, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id -- Ratusan warga Desa Sendang, Wonogiri mendapat Jaminan Kesehatan Nasional Kartu Indonesia Sehat atau KIS kategori Penerima Bantuan Iuran (PBI) pada Senin, 14/09/2020. Warga yang hadir untu… selengkapnya


Puskesmas Wonogiri II gelar rakor lintas sektoral
  • Sep 12, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id – Bertempat di Rumah Makan Rumpun Padi Resto, Wonoboyo, Puskesmas Wonogiri II menyelenggarakan kegiatan pertemuan lintas sektoral wilayah Kecamatan Wonogiri untuk pertama kali dimasa pandemi… selengkapnya


Silaturahmi kebhinekaan dan doa bersama tokoh lintas agama di Surakarta
  • Sep 08, 2020
  • sendang-wonogiri

SURAKARTA (sendang-wonogiri.desa.id) – Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi menggelar shilaturahmi kebhinekaan dan doa bersama tokoh lintas agama se-Solo Raya, Senin (07/09/2020) di Benteng Vastenburg, Surakarta. Hadir dalam… selengkapnya


Komitmen sehatkan warganya, Pemkab Wonogiri gelar sosialisasi JKN KIS di Kecamatan Wonogiri
  • Sep 04, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id – Para pejabat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wonogiri mengikuti Sosialisasi program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) di Pendopo Kecamatan Wonogiri, Kamis (3/9/2020)… selengkapnya


PPS Sendang tetapkan DPHP Pemilihan Serentak Lanjutan Tahun 2020
  • Sep 01, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id | Berbagai tahapan persiapan telah dilakukan dalam rangka mensukseskan Pemilukada Tahun 2020 yang akan diselenggarakan serentak pada tanggal 9 Desember 2020 mendatang. Salah satunya pada Sel… selengkapnya


Kaya potensi, Pemdes Sendang gelar pencanangan Desa Wisata
  • Sep 01, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id │ Pemerintah desa Sendang pada hari Kamis tanggal 27 Agustus 2020 melalui Kepala Desa Sendang Sukamto Priyo Wiyoto S.H mencanangkan Sendang sebagai Desa Wisata. Bertempat di ruang TP PKK De… selengkapnya


Jingle Wisata persembahan KKN PPM UGM dongkrak potensi Desa Sendang
  • Aug 27, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id │ KKN-PPM UGM JT-337 Unit Wonogiri yang diterjunkan di Desa Sendang sejak tanggal 28 Juni 2020 telah ditarik pada tanggal 18 Agustus 2020. KKN-PPM UGM periode 2 tahun 2020 ini sangat berbeda… selengkapnya


Pemdes Sendang salurkan BLT-DD Tahap IV kepada 149 KPM
  • Aug 21, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id – Sebanyak 251 desa se-Kabupaten Wonogiri akhirnya menyalurkan bantuan langsung tunai dana desa (BLT DD) perpanjangan atau tahap 4 secara serentak. Termasuk sembilan desa di Kecamatan Wonogi… selengkapnya


Tidak berubah, jumlah KPM terima bantuan program sembako bulan Agustus ada 101 KK
  • Aug 18, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id │ Program bantuan pangan non tunai (BPNT) yang telah bertransformasi menjadi program Sembako pada Bulan Agustus telah disalurkan ke seluruh e-warong di Kecamatan Wonogiri. E-Warong Mulya Bar… selengkapnya


Berburu masakan jawa, temukan di Pondok Makan Tebing Grenjengan
  • Aug 13, 2020
  • sendang-wonogiri

WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id – Bagi pemburu kuliner tidaklah sulit menemukan pilihan menu di Desa Sendang, Wonogiri. Puluhan warung makan berjajar di sepanjang jalan raya sekitar objek wisata Waduk Gajah Mungkur (WGM). … selengkapnya