
Awal Ramadhan, alun-alun Wonogiri akan dibuka kembali
WONOGIRI, sendang-wonogiri.desa.id – Bupati Wonogiri, Joko Sutopo, memberi lampu hijau terhadap pembukaan kawasan Alun-Alun Giri Krida Bakti Wonogiri untuk berjualan para Pedagang Kaki Lima (PKL). [selanjutnya…]